Berita Lokal

POSYANDU LANSIA

11 Januari 2024 09:12:12

Enggal

1 Kali dibaca

Kegiatan posyandu lansia yang di adakan di balai pekon enggal rejo merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap bulannya oleh Bidan desa dan dibantu oleh ibu-ibu kader.

posyandu lansia memiliki peran yang penting dalam mengecek kesehatan para lansia khususnya di Pekon Enggal Rejo sendiri. mulai dari pengecekan berat badan, tinggi badan, lingkar lengan dan pengecekan gula darah, kolestrol dan lain sebagainya. 

posyandu lansia ini sendiri langsung di pimpin oleh Bidan Desa yaitu Ibu. Tri Lusi Setiowati dan Ibu. Novida. banyak lansia yang antusias untuk mengikuti kegiatan posyandu ini, selain mengetahui perkembangan tubuh para lansia juga mengetahui tentang adanya ketidak sehatan tubuh dan akan diberikan obat oleh Ibu Bidan yang telah memeriksa kesehatan mereka. segala bentuk dari kegiatan posyandu lansia ini bersifat gratiss tidak di pungut biaya apapun dari hasil pemeriksaan kesehatan, para lansia juga diberikan buku lansia masing-masing satu per orang.

Kirim Komentar

Komentar Facebook

Pemerintah Pekon

Back Next

Peta Lokasi Kantor

Alamat:Jl. Raya Pekon Enggalrejo Kecamatan Adiluwih Kabupaten Pringsewu Lampung
Pekon :Enggal Rejo
Kecamatan:Adiluwih
Kabupaten:Pringsewu
Kodepos:35674
Telepon:085279222801
Email:pekonenggalrejo4@gmail.com

Statistik

Peta Wilayah Pekon

Sinergi Program

Sewuati Dukcapil Pringsewu Kabupaten Pringsewu
Prodeskel Bina Pemdes Sistem Informasi Desa

Agenda

Untuk sementara belum ada Data Agenda yang dapat ditampilkan

Rapat Lagi
Waktu:07 Juni 2023 18:23:50
Lokasi:Aula Desa
Koordinator:
Rapat bulanan
Waktu:07 Juni 2023 18:23:50
Lokasi:Ruang rapat
Koordinator:

Komentar

Deki ksatria

29 April 2023 21:10:07

Assalamualaikum Saya ingin mencari keluarga saya di... selengkapnya

Media Sosial

Statistik Pengunjung

Hari ini:5
Kemarin:21
Total:23.464
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:3.22.217.202
Browser:Mozilla 5.0

APBD Pekon

APBDes 2024 Pelaksanaan

PENDAPATAN

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 52,500,000Rp. 52,500,000
100%

BELANJA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 52,500,000Rp. 52,500,000
100%

PEMBIAYAAN

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 30,000,000Rp. 30,000,000
100%

APBDes 2024 Pendapatan

Dana Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 15,000,000Rp. 15,000,000
100%

Bagi Hasil Pajak dan Retribusi

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 15,000,000Rp. 15,000,000
100%

Alokasi Dana Desa

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 15,000,000Rp. 15,000,000
100%

Bantuan Keuangan Provinsi

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 6,000,000Rp. 6,000,000
100%

Bunga Bank

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 1,500,000Rp. 1,500,000
100%

APBDes 2024 Pembelanjaan

BIDANG PENYELENGGARAN PEMERINTAHAN DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 15,000,000Rp. 15,000,000
100%

BIDANG PELAKSANAAN PEMBANGUNAN DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 15,000,000Rp. 15,000,000
100%

BIDANG PEMBINAAN KEMASYARAKATAN DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 15,000,000Rp. 15,000,000
100%

BIDANG PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DESA

Anggaran

|

Realisasi

Rp. 7,500,000Rp. 7,500,000
100%