
Perayaan HUT RI yang ke-80 pada hari Minggu, 17 Agustus 2025 dilaksanakan dengan meriah dan penuh kegembiraan, upacara HUT RI di Pekon Enggal Rejo Kecamatan Adiluwih Kabupaten Pringsewu dihadiri oleh lapisan masyarakat mulai dari Aparatur Pemerintahan, Siswa/Siswi Sekolah, PKK, SH, Karang Taruna, Bunda Paud, Fatayat dan Muslimat.
Serangkaian acara pada HUT RI di Pekon Enggal Rejo adalah
- Upacara bersama pada pukul 08:00
- Jalan Sehat serta pembagian dorprize pada pukul 10:00 s/d selesai
- dan kemudian dilanjutkan perlombaan seru pada siang hari


